Trik SEO dengan Cara Alami Masih Bisa Diandalkan Untuk Mengejar Rangking #1 di Google

Rangking #1 Google
Jika membahas tentang Trik SEO, teknik SEO, Rahasia SEO atau Belajar SEO tak akan ada habisnya, semakin hari semakin banyak pengguna internet yang menggunakan teknik SEO dengan berbagai macam cara-cara SEO. Apa itu SEO ? SEO (Search Engine Optimization) ya...Optimasi di mesin pencarian agar artikel atau postingan kita berada di posisi Rangking #1 Google dan berguna meningkatkan jumlah kunjungan ke Blog atau website kita. Mungkin sudah tidak asing lagi bagi para master SEO tentang hal ini dan sudah menjadi biasa, akan tetapi setiap hari persaingan selalu menjadikan para master ini untuk mencari sesuatu yang baru supaya bisa selalu Top Rangking di mesin pencari dan mengalahkan para kompetitor yang memiliki kata kunci sama dalam pencarian.  

Trik SEO dengan Cara Alami Masih Bisa Diandalkan Untuk Mengejar Rangking #1 di Google
Bagaimana cara alami dan sederhana tersebut, sekali lagi bagi para ahli SEO sudah mengerti. Akan tetapi saya tidak akan melupakan teknik SEO berikut. Apa saja yang dimaksud SEO secara alami ini :

  • Nama Domain, yaaak..nama domain anda akan sangat menentukan bagaimana mesin pencari mengindeks postingan anda yang sesuai kata kunci yang anda masukkan. Misal anda memiliki topik website atau blog dengan target "produk jasa SEO", diharapkan nama domain pilihan anda baik yang berbayar atau gratisan sama-sama memiliki peluang untuk bisa Rangking #1 di Google. Apa nama domain yang tepat ?, anda bisa melakukan riset dan tertarget dengan masalah SEO. Contohnya, nama domainnya " jasseomurah.com", "trikseojitu.com", "tipsseomudah.com", teknikseo.com, "masterseocepat.com" dan lain-lain, yang intinya mengacu pada topik dan target yang akan anda bahas...
  • Kata Kunci (KeyWord), yang banyak dicari dan memiliki persaingan yang rendah. Akan tetapi jika prinsip dasar dari SEO itu sendiri kita kerjakan, maka secara logis kita akan mendapatkan apa yang kita inginkan. Seperti mentaati peraturan lalu lintas, maka perintah itu kita kerjakan dan hasilnya kita tidak mendapatkan tilang. Begitupun sebaliknya, yang melanggar akan mendapatkan sanksi dan mempengaruhi perjalanan kita semakin lama mencapai tujuan.
  • Deskripsi website/Blog, Harus bisa sesuai dengan Judul artikel serta domain yang anda pilih. Seperti pada Blog ; "http://caranuno-seo.blogspot.com" saya ini, dengan deskripsi yang sama dengan apa yang akan saya sampaikan. Dengan demikian, google akan cepat menangkap postingan kita.
  • Artikel/postingan kita, Sebaiknya menulis artikel dengan mensinkronkan antara judul dan isi. Dari keyword yang anda pilih, tempatkan pada depan paragraf, tengah dan di akhir tulisan.
  • Blogwalking, jalan-jalan ke website/blog yang berkaitan dengan topik anda dan berkomentarlah, selanjutnya tinggalkan link anda. Ini akan memberikan backlink untuk menaikkan trafik blog anda.
  • Backlink, yach backlink sangat penting untuk mendongkrak website atau blog anda menjadi populer. Anda bisa mendaftarkan Blog Anda ke website-website Dofollow dan mengikuti forum-forum di website bertrafik tinggi. Google menyukai website dengan trafik tinggi dan di prioritaskan untuk bisa menempati rangking tertinggi pula. Anda bisa mendaftarkan blog anda ke situs-situs berikut : "Daftar situs Banklink Dofollow untuk meningkatkan jumlah pengunjung dan traffik Blog"
Dengan Cara Alami Masih Bisa Diandalkan Untuk Mengejar Rangking #1 di Google, kenapa harus susah-susah menggunakan software robot ini itu dengan harga mahal?. Nah, sobat...silakan dipraktekkan.
Demikian postingan singkat saya di Cara SEO Blog NUNO kali ini, semoga bermanfaat...
0 Komentar untuk "Trik SEO dengan Cara Alami Masih Bisa Diandalkan Untuk Mengejar Rangking #1 di Google"

Silahkan Komentar&tanya jawab sesama pengunjung dengan bahasa yang sopan dan bermanfaat. Jika komentar yang Anda Tuliskan, menurut saya tidak berkaitan dengan artikel diatas atau tidak termasuk kebijakan dan peraturan, tanpa konfirmasi akan dihapus. Untuk kenyamanan dan kelangsungan perkembangan BLOG ini agar sekiranya memberikan saran dan kesan yang baik agar penulis lebih bersemangat.
Silahkan di Share ke berbagai media jika Tulisan di blog ini bermanfaat...

Terima kasih, Salam SCBN

Back To Top